Opini : Kurikulum Berubah Lagi ? Ini Alasan Kenapa Kurikulum Itu Harus Berubah
Penulis: Inul, Sonia Gandhi, Aqmal Wiransyah Mahasiswa/i Prodi PGSD, Falkutas FKIP, Universitas Muhammadiyah Bangka Belitung
Apa itu kurikulum? Kurikulum merupakan pedoman dasar dalam proses pembelajaran, Berhasil tidaknya proses pendidikan itu tergantung pada kemampuan siswa dalam menyerap isi pembelajaran tercapainya tujuan pendidikan itu tergantung pada kurikulum yang digunakan karena hal itu merupakan salah satu bagian penting dalam sebuah pendidikan.
Kurikulum itu diartikan sebagai program yang ditawarkan kepada siswa untuk mencapai pendidikannya kurikulum dapat diubah atau dimodifikasi secara kinematis sebagai respon terhadap perubahan zaman. Menurut undang-undang nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional menyebutkan bahwa kurikulum merupakan seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan isi dan bahan pembelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan tersebut.
Mengapa kita perlu mengubah kurikulum? Perubahan kurikulum dilakukan karena tampannya akan terjadi kesenjangan antara informasi dan keterampilan yang diajarkan dalam kurikulum dengan kebutuhan masyarakat dan dunia sehari-hari. Kurikulum tidak memenuhi kebutuhan siswa siswa yang dengan kebutuhan belajar yang berbeda contohnya Tujuan perubahan kurikulum adalah sekolah pada zaman dahulu menggunakan mesin tik dan lambat mulai menggunakan komputer namun komputer masih sebatas menyala mematikan dan mengetik serta semua yang masih tersimpan di dalam Floppy diks.
Saat ini anak-anak dilahirkan dengan teknologi dan smartphone sudah bisa dikuasai di tangan balita. Ketika kita menjadi pelajar kita mungkin hanya bermimpi menjadi seorang dokter guru dan lainnya Namun nyatanya cita-cita pelajar lebih beragam dan mungkin lebih dari itu. Yang tidak pernah saya bayangkan adalah mereka ingin menjadi ilustrator, tokoh kartun, arsitek menemukan aplikasi game dan bahkan youtuber. Oleh karena itu kita perlu mengubah kurikulum agar dapat mempersiapkan generasi mendatang dalam menetap masa depan lebih jauh.
Kapan terjadinya perubahan kurikulum di Indonesia? Berkenaan dengan perubahan kurikulum, soetopo dan soemanto(1991:38) menyatakan bahwa apabila suatu usaha secara sadar mengakibatkan adanya perbedaan satu atau lebih komponen kurikulum antara dua periode waktu tertentu jika situasinya muncul. Menurut Nasution 2009 saat ini sedang dilakukan perubahan terhadap kurikulum mengenai tujuan dan alat atau metode untuk mencapai tujuan tersebut. Perubahan kurikulum seringkali berarti perubahan pada masyarakat, terutama guru, pimpinan pendidikan dan penyelenggaraan pendidikan sebab perubahan kurikulum dipandang sebagai perubahan masyarakat.
Perubahan kurikulum disebut juga pembaharuan atau inovasi dari kurikulum. Dari pengertian di atas perubahan kurikulum adalah suatu perbedaan pada suatu atau lebih kompetensi kurikulum dalam kurun waktu tertentu yang disebabkan adanya upaya sadar untuk melakukan perubahan oleh semua pihak yang terlibat yaitu guru, siswa, kepala sekolah, baik orang tua maupun masyarakat terkait pada pendidikan.
Apa yang dimaksud dengan perubahan kurikulum? Penyelenggaraan pendidikan nasional memerlukan perubahan kurikulum. Hal ini disebabkan oleh kebutuhan tuntutan zaman yang berubah secara dinamis, sehingga memerlukan permasalahan kehidupan berbangsa dan bernegara serta memerlukan penyelesaian jangka panjang melalui jalur pendidikan metode pengajaran kurikulum berubah karena perubahan arah filsafat, sosiologi, psikologi ilmu pengetahuan pengembangan teknologi dan harapan di masa depan.
Setiap perubahan memerlukan perubahan proses pembelajaran yang mengakomodasikan evaluasi, orientasi, filosofis dan teoritisnya. Cara penerapan perubahan kurikulum di seluruh lapisan masyarakat adalah pengembangan kurikulum dilandaskan pada kebutuhan siswa, peran orang tua, masyarakat dan sekolah harus memenuhi kebutuhan siswa akan mendapat pengalaman dan hasil belajar maka itu harus dilakukan semua harus tersedia.
Bagaimana perkembangan kurikulum di Indonesia? Dilihat dari masa berlaku silabus, rencana pembelajaran silabus tahun 1947 merupakan silabus tertua yang tidak mengalami perubahan selama 17 tahun pada masa pasca kemerdekaan dan pada masa awal. Pada masa orde baru, kurikulum 1984 terkenal sebagai kurikulum 10 tahun terlama pada saat ini. Kurikulum KTSP berdurasi 7 tahun, menjadikannya kurikulum terpanjang sepanjang masa reformasi.
Di sisi lain kemarin karena kurikulum sekolah dasar merupakan kurikulum terpendek dalam hidup aura, hanya berlangsung selama 4 tahun. Pada masa orde baru kurikulum pspp mempunyai umur simpan paling pendek yaitu hanya 3 tahun. Download ribu eksis masa uji coba KBK merupakan kurikulum terpendek sepanjang masa reformasi dan masa Republik ini, yakni hanya 2 tahun.
Terakhir kurikulum yang diterapkan adalah kurikulum 2013 (k-13). Ubiyati 2018:46 menyatakan bahwa setelah Indonesia merdeka komentar dapat beberapa tahapan penerapan kurikulum dalam pendidikan, yaitu kurikulum sederhana (1947-1964), pembaruan kurikulum (1968-1975) dan kurikulum berbasis keterampilan proses (1684-1999). Dan kurikulum berbasis kompetensi (2004-2006), dan yang terbaru pada tahun 2013 diperkenalkan kurikulum dengan pendekatan saintifik dan meskipun saat ini sedang dilaksanakan kurikulum merdeka, berita yang tersebar pada tahun 2004 menurut rencana kurikulum, kurikulum nasional.
Bagaimana cara menyesuaikan perkembangan kurikulum dan perubahan dalam dunia pendidikan? Kurikulum perlu disesuaikan berdasarkan perkembangan dan perubahan masyarakat dan dunia pendidikan. Kita tahu bahwa setiap suatu pendidikan, setiap lingkungan, dan setiap siswa tentu mempunyai kondisi yang berbeda-beda. Kurikulum yang disesuaikan dengan baik dapat melibatkan siswa dalam pelajaran dengan lebih baik karena disesuaikan dengan minat dan kebutuhannya.
Meskipun metode adaptasi kurikulum yang diterapkan sekolah adalah dengan menggunakan media untuk memodifikasi bahan ajar dan menilai siswa selama proses pembelajaran, namun penerapan pendidikan inklusif di sekolah tidaklah mudah. Alasan utama Mengapa sekolah harus beradaptasi dengan kurikulum pemerintah adalah untuk menjawab tantangan era pendidikan ini. Kurikulum adalah pedoman belajar yang menghasilkan cetak biru atau aturan mengenai isi dan tujuan pembelajaran.